Gilang Bagus Pradana
Universitas PGRI Madiun

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Strategi Pemasaran Jenang Mas Yusuf Pada Industri Rumah Tangga Di Desa Tempursari Kecamatan Wungu Kabupaten Madiun Hendra Setiawan; Indra Ayu Fatmala; Gilang Bagus Pradana; Bintang Satriya; Muhammad Adib Zakaria; Novi Tri Laksono
Jurnal Pengabdian Masyarakat "Wiryakarya" Vol 1, No 02 (2022)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25273/wjpm.v1i02.13205

Abstract

Industri rumahan memerlukan berbagai inovasi dalam banyak hal, hal ini untuk menunjang daya pemasaran yang semakain luas. Produk yang dihasilkan dari usaha ini adalah Jenang, Madumongso, Wajik, Sambel Kacang. Di sisi lain sudah banyak kompetitor sejenis yang berkembang di Madiun. Permasalahan yang ada dalam usaha ini antara lain dari Katalog yang belum dibuat, hingga pemasaran yang dilakukan oleh pemilik usaha yang hanya menitipkannya di toko. Selain itu untuk persaingan konsumen, produk seperti ini sudah banyak di pasaran dengan berbagai macam harga dan juga merek. pada pengabdian masyarakat ini inovasi yang diberikan yaitu membuat Katalog dan proses pemasaran. Karena, dari Katalog kita bisa melihat nama produk, Harga dan juga jenis produk yang kita konsumsi. Selain itu untuk masalah pemasaran, nantinya kita berencana akan membantu memasarkan dengan Promosi melalui via sosial media. harapannya kedepan produk Jenang, Madumongso, Wajik, Sambel Kacang dapat meraup keuntungan besar dan membantu menyediakan lapangan pekerjaan. Kata Kunci: Katalog; Rumah Tangga; Strategi Pemasaran.