Akhmad Rifaldi
Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Tingkat Kemampuan Lay Up Shoot pada Peserta Ekstrakurikuler Permainan Bola Basket di SMK Istiqomah Muhammadiyah 4 Samarinda Akhmad Rifaldi; Nanda Alfian Mahardhika; Januar Abdilah Santoso
Aisyah Journal Of Physical Education (AJoPE) e-ISSN : 3046-790X Vol. 2 No. 1 (2023): Aisyah Journal Of Physical Education (AJoPE)
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ialah untuk mengetahui tingkat kemampuan lay up shooting siswa SMK Ekstrakurikuler Bola Basket Istiqomah Muhammadiyah 4 Samarinda. Penelitian ini mengadopsi metode deskripsi kuantitatif, mengacu pada indeks yang telah ditetapkan, dan mengadopsi desain tes instrumen yang sudah ada. Populasi penelitian ialah seluruh siswa ekstrakurikuler bola basket SMK Istiqomah Muhammadiyah 4 Samarinda Samarinda berjumlah 13 siswa putra. Sampel penelitian menggunakan total sampling. Penelitian ini menunjukkan kemampuan lay up shoot siswa yang mengikuti ekstrakurikuler bola basket SMK Istiqomah Muhammadiyah 4 Samarinda, 1 siswa masuk kategori sangat baik (8%), 3 siswa masuk kategori baik (23%), 6 siswa kategori sedang (46%), 2 siswa kategori kurang (15%), dan 1 siswa kategori kurangsekali (8%). Secara keseluruhan, siswa yang mengikuti ekstrakurikuler bola basket SMK Muhammadiyah 4 Samarinda memiliki kemampuan layup shooting tingkat sedang (46%) dengan skor rata-rata 9.