Asmawati Asmawati
STIA Satya Negara Palembang

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Journal of Sustainable Community Development

Pengolahan dan Pengembangan Produk dari Limbah Buah dan Biji Salak di Kelurahan Dempo Makmur Kota Pagar Alam Provinsi Sumatera Selatan Yofitri Heny Wahyuli; Helda Fitriani; Holipah Holipah; Asmawati Asmawati
Journal of Sustainable Community Development Vol. 2 No. 2 (2024): Journal of Sustainable Community Development
Publisher : MID Publisher International

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.11392168

Abstract

Pengabdian yang dilaksanakan memiliki tujuan memberikan edukasi kepada mitra (warga Dempo Makmur) sehingga limbah salak dapat diolah menjadi produk yang berguna bagi masyarakat. Kegiatan ini dikuti sedikitnya 30 orang, dan mayoritas warga yang hadir adalah anggota Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Dempo Makmur. Untuk memperlancar kegiatan serta membantu PKK di Dempo Makmur Kota Pagar Alam, Sumatera Selatan juga diberikan sebuah alat penggiling biji salak untuk kelancaran pengembangan kompetensi dan juga sarana menghasilkan income rumah tangga dan juga masyrakat di Pagar Alam. Kegiatan yang dilakukan adalah pelatihan pembuatan daging buah salak menjadi produk makanan dan biji salak menjadi kopi. Untuk membantu mempermudah mitra dalam mengolah biji salak, satu unit penggiling biji diberikan kepada mitra, untuk mendukung warga desa dalam mengolah biji salak. Pada tahap pelaksanaan, kegiatan dailakukan dalam 2 bentuk pelatihan yaitu pelatihan pengoahan buah salak menjadi produk makanan dan pelatihan pengolahan biji salak untuk kopi.