Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KONSEP DAN IMPLEMENTASI AKAD IJARAH DAN AKAD WADIAH PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA Ira Febriliana Dewi Riza; Mila Diana
KEADABAN: Jurnal Sosial dan Humaniora Vol 3, No 1 (2021): Produk dan Akad Ekonomi Syariah
Publisher : Fakultas Sosial dan Humaniora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33650/adab.v3i1.2659

Abstract

Tulisan ini membahas tentang konsep dan implementasi akad ijarah (sewa) dan akad wadiah (titipan) pada perbankan syariah di Indonesia secara umum. Transaksi sewa dan penitipan dana memang sudah tidak asing lagi di masyarakat. Bahkan Islam sebagai agama yang kompleks pun telah mengaturnya dalam Al-quran dan Hadits, yang kemudian diterapkan oleh lembaga keuangan perbankan syariah melalui akad ijarah dan wadiah. Sehingga sangat penting bagi seorang muslim untuk mengetahui konsep akad ijarah (sewa) dan akad wadiah (titipan)dalam islam bagaimana praktiknya pada dunia perbankan.