M Hosnan
Teknologi Pembelajaran Pascasarjana Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JTPPm (Jurnal Teknologi Pendidikan dan Pembelajaran) : Edutech and Intructional Research Journal

PENGEMBANGAN COMPUTER ASSISTED LANGUAGE LEARNING (CALL) UNTUK PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DI AGUS ARIFIN INSTITUTE Agus Arifin; Sholeh Hidayat; M Hosnan
JTPPm (Jurnal Teknologi Pendidikan dan Pembelajaran) : Edutech and Intructional Research Journal Vol 6, No 1 (2019): JTPPm (Jurnal Teknologi Pendidikan dan Pembelajaran)
Publisher : http://jurnal.untirta.ac.id/index.php/JTPPm

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62870/jtppm.v6i1.7414

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merencanakan, merancang dan mengembangkan CALL (Computer Assisted Language Learning)untuk membantu pengguna (user) dalam membaca dan memahamiteks-teks berbahasa Arab.Perangkat lunak ini diharapkan dapat menjadi solusi dari persoalan dalam pembelajaran Bahasa Arab, yaitu keterbatasan bahan ajar, keterbatasan jumlah guru.Dan siswa dapat secara mandiri, aktif dan efektif dalam mempelajari bahasa Arab yang selanjutnya mampu membaca Kitab berbahasa Arab.Tahapan-tahapan penelitian pengembangan media pembelajaran menggunakan model ADDIE (Analysis, Desain, Development, Implementation, Evaluation) dan untuk pegembangan multimedianya mengikuti tahapan pengembangan mutimedia yang dirancang oleh Luther yaitu Concept, Design, Material Collecting, Assembly, Testing, Distribution. Agar dapat mencapai hasil sesuai dengan tujuan penelitian, digunakan model evaluasi Logic Model, yaitu program untuk pelaksanaan evaluasi dalam tahapan-tahapan penelitian yang secara sederhana, merupakan keterkaitan elemen input-activities-outputoutcome-impact.Penelitian ini dilaksanakan di Agus Arifin Institute, di kelas eksperimen (menggunakan CALL) dengan pembanding (kelas kontrol) yang tidak menggunakan CALL. Ujicoba perangkat lunak ini dilakukan dengan dua tahap, tahap pertama pengujian kinerja, tahap kedua pengujian terhadap menu, submenu dan toolsdalam CALL. Untuk mengetahui pengaruh penggunaan CALL terhadap hasil belajar, digunakan uji Independent Sample T-Test terhadap dua kelompok kelas tersebut.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan CALL berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar bahasa Arab, serta layak sebagai media pembelajaran. Kata kunci : CALL, media pembalajaran bahasa Arab, ADDIE, Luther, logic model.