Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PERAN PERKEMBANGAN FINANCIAL TECHNOLOGY BERBASIS SYARIAH : PEER TO PEER LENDING DAN CROWDFUNDING DI INDONESIA Desri Setia Ningsih; Tiyas Nur Rizmaningsih; Yolanda Astrid Gibran; Rofiul Wahyudi
JASIE Vol 1, No 2 (2022): DESEMBER
Publisher : JASIE

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.3194/jse.v1i2.7598

Abstract

Semakin berkembangnya zaman pada masa sekarang perkembangan teknologi semakin maju, perkembangan tekologi di Indonesia yang terus mengalami peningkatan mejadi lebih baik contohnya perkembangan dalam bidang keuangan yaitu Financial Technology (Fintech). Peer to peer lending dan crowdfunding merupakan contoh Fintech. Adapun penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif menggambarkan fakta-fakta perkembangan Peer To Peer Lending dan Crowdfunding. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan data sekunder diperoleh dari data  yang terdapat di OJK tahun 2022. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan oleh peneliti ialah dengan dokumentasi. Selanjutnya, metode analisis data yang digunakan peneliti adalah dengan menggunakan analisis secara deskripsi dengan menyajikan grafik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perkembangan Fintech Syariah di Indonesia mengalami pertumbuhan.