This Author published in this journals
All Journal Jurnal MediaTIK
Muhammad Fajar B
ICT Universitas Negeri Makassar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sistem Tes Interaktif Berbasis Computerized Adaptive Testing (CAT) Sanatang Sanatang; Muhammad Fajar B
Jurnal MediaTIK Volume 4 Issue 1, Januari (2021)
Publisher : Jurusan Teknik Informatika dan Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian bertujuan untuk membuat sistem tes interaktif berbasis computerized adaptive testing (CAT). Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan perangkat lunak (software development) dengan menggunakan metode SDLC (Systems Development Life Cycle) dan menggunakan model Waterfall. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah sistem tes interaktif berbasis computerized adaptive testing (CAT) yang dapat digunakan pada lembaga Testing Centre untuk mengefektifkan dan mengefisienkan kinerja lembaga Testing Centre dalam pelaksanaan tes adaptif berbasis komputer. Tanggapan responden admin terhadap aspek kemudahan administrasi/pengelolaan sistem memberikan hasil rata-rata dengan persentase 95% sehingga termasuk kategori sangat baik, dan tanggapan responden testee terhadap aspek user friendly sistem meberikan hasil rata-rata dengan persentase 89% sehingga termasuk dalam kategori sangat baik. Sistem adaptive testing yang dibangun mampu mengukur tingkat kemampuan peserta dengan berdasar pada teori respon butir dua parameter logistik.