Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PEMANFAATAN APLIKASI CANVA SEBAGAI MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN KREATIF, INOVATIF, DAN KOLABORATIF Yuliana, Dyan; Baijuri, Achmad; Suparto, Arico Ayani; Seituni, Siti; Syukria, Sheilla
Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi (JUKANTI) Vol 6 No 2 (2023): JURNAL PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI (JUKANTI) EDISI NOPEMBER 2023
Publisher : Program Studi Pendidikan Informatika, Universitas Citra Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/jukanti.v6i2.1025

Abstract

The use of technology in learning is very necessary in terms of designing, analyzing, evaluating, developing, and implementing material in the learning process. The important thing in the learning design process is the media used in learning. These learning media can be in the form of PowerPoint, digital modules, video tutorials, and other presentation materials. An educator should have learning media that is new and interesting in delivering material to his students, one of which is by presenting material through animated and fun learning videos. Canva is an application that can be used in designing learning media in the form of videos. How to use Canva Design is quite easy with many choices of design variations. This application provides a variety of design templates to use, ranging from free (free) to paid (pro). Canva can help users create and design a variety of creative designs, from designing brochures, advertisements, presentations, videos to infographics. This study aims to analyze the effectiveness of using the Canva application as a creative, innovative and collaborative learning video medium. The research method used is literature review. The method for searching for article data sources is carried out through the Google Scholar database resources (2020-2022) by taking relevant articles published in Indonesian. Key terms and phrases related to the Canva app, media, and learning videos were used in related subject searches. The results of the study show that the Canva application is effectively utilized as a medium for making creative, innovative and collaborative learning videos, so that it can assist educators in delivering material and make it easier for students to understand learning material. In addition, using Canva is also more efficient because it provides a variety of design templates for free and is available in several versions, namely web, Android and iPhone, so you can make learning videos simply by using your cellphone (gadget).
Pengembangan Media Pembelajaran Audio Visual Berbasis Canva pada Mata Pelajaran TIK Kelas VII MTs Al-Hidayah Yuliana, Dyan; Suparto, Arico Ayani; Syukria, Sheilla
Edu Cendikia: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol. 4 No. 01 (2024): Artikel Riset Edisi April 2024
Publisher : ITScience (Information Technology and Science)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/educendikia.v4i01.3791

Abstract

Salah satu hal yang penting dalam proses pembelajaran yaitu media yang digunakan dalam pembelajaran. Dengan adanya pengembangan media pembelajaran audio visual dapat membantu dan mempermudah interaksi antara pendidik dengan peserta didik serta membantu proses belajar lebih optimal. Mengingat pentingnya penggunaan media audio visual dalam kegiatan pembelajaran, maka peneliti mengembangkan media audio visual dengan Canva pada materi Microsoft Word kelas VII di MTs Al-Hidayah Gebang Utara Desa Semambung, Kecamatan Jati Banteng. Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui kelayakan produk berupa media audio visual yang dikembangkan dengan Canva pada mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan (research and development). Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini diantaranya observasi, wawancara, angket uji kelayakan, dan dokumentasi. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan skala Likert untuk mengetahui persentase kelayakan media audio visual dengan Canva. Hasil analisis data menunjukkan bahwa penilaian oleh ahli media terhadap tingkat kelayakan media audio visual dengan Canva adalah 86% (layak), penilaian dari ahli materi sebesar 92,3% (sangat layak), dan hasil ujicoba terhadap user (peserta didik) sebesar 82,75% (baik), sehingga media audio visual berbasis Canva pada materi Microsoft Word layak digunakan dalam Pelajaran TIK kelas VII.