Zahra Aulia Habibah
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Hubungan antara Beban Kerja dengan Burnout pada Karyawan Bank X Kota Bandung Zahra Aulia Habibah; Muhammad Ilmi Hatta
Bandung Conference Series: Psychology Science Vol. 4 No. 2 (2024): Bandung Conference Series: Psychology Science
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/bcsps.v4i2.12879

Abstract

Abstract. Employees of Bank X Bandung City work in jobs that are prone to Burnout. Where bank employees have targets and work demands imposed. It is not uncommon for the consequences of this excessive workload to result in bank employees experiencing physical and emotional fatigue, indifference to the environment, and feeling insecure about the results of the tasks they complete, this is called Burnout. The purpose of this study was to determine the closeness of the relationship between workload and Burnout in Bank X employees in Bandung. The method used in this research is correlation. 35 people were used as samples, Non probability with Saturated Sampling (census) was used for this study. Data were collected using the National Aeronautics & Space Administration Task Load Index (NASA-TLX), developed by Hart and Staveland in 1988 which has been adapted. In addition, Burnout uses the MBI-HSS (Maslach Burnout Inventory - Human Service Survey) created by Maslach, which has been adapted into Indonesian. The results of data processing obtained using the Spearman rank correlation test obtained r = 0.940 with a significant 0.000, so it can be concluded that there is a strong level of relationship between workload and Burnout. Abstrak. Karyawan Bank X Kota Bandung bekerja pada pekerjaan yang rentan terhadap Burnout. Dimana karyawan bank memiliki target dan tuntutan kerja yang dibebankan. Tidak jarang akibat dari beban kerja yang berlebihan ini mengakibatkan para karyawan bank mengalami kelelahan fisik dan emosional, acuh tak acuh terhadap lingkungan, dan merasa tidak percaya diri akan hasil tugas yang mereka selesaikan, hal ini lah disebut dengan Burnout. Tujuan dilakukannya penelitian ini yaitu untuk mengetahui keeratan hubungan antara beban kerja dengan Burnout pada Karyawan bank X kota bandung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah korelasi. 35 orang dijadikan sebagai sampel, Non-probabilitas dengan Sampling Jenuh (sensus) digunakan untuk penelitian ini. Pengambilan data dilakukan dengan menggunakan National Aeronautics & Space Administration Task Load Index (NASA-TLX), yang dikembangkan oleh Hart dan Staveland pada tahun 1988 yang telah diadaptasi. Selain itu Burnout menggunakan MBI-HSS (Maslach Burnout Inventory – Human Service Survey) yang dibuat oleh Maslach, yang telah diadaptasi ke dalam bahasa Indonesia. Hasil pengolahan data yang didapatkan menggunakan uji korelasi rank spearman didapatkan r = 0,940 dengan signifikan 0,000, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat tingkat hubungan yang kuat antara beban kerja dengan Burnout.