Mawo Paisei, Alfius
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Kepercayaan Diri, Motivasi, dan Kecemasan terhadap Performa Bertanding Atlet Bola Basket SMA Negeri 4 Kota Jayapura Mawo Paisei, Alfius; Ita, Saharuddin; Qomarrullah, Rifiy; Ramli, Musdalifah; A. M. Pinangkaan, Edita
JURNAL OLAHRAGA PAPUA Vol 6 No 01 (2024): JUNE
Publisher : Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31957/jop.v6i01.4036

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Mengetahui pengaruh kepercayaan diri terhadap performa bertanding atlet bola basket SMA Negeri 4 Kota jayapura. (2) Mengetahui pengaruh kecemasan diri terhadap performa bertanding atlet bola basket SMA Negeri 4 Kota jayapura. (3) Mengetahui pengaruh motivasi diri terhadap performa bertanding atlet bola basket SMA Negeri 4 Kota jayapura. (4) mengetahuaiPengaruh kepercayaan diri motivasi, dan kecemasan terhadap performa bertanding atlet bola basket SMA Negeri 4 Kota Jayapura. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode pengumpulan data melalui observasi dan dokumentasi. Sampel terdiri atas 50 siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan melalui observasi dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan desain analisis deskriptif- kuantitatif, menggunakan instrumen dan kuesioner. Data yang diperoleh dalam penelitian ini dikuantifikasi dan dikategorikan menjadi tiga kelompok, yaitu: kategori tinggi, sedang, dan rendah. Data dipetakan secara persentase data kuantitatif dan juga dianalisis secara deskriptif kuantitatif. Kontribusi kepercayaan diri, motivasi, dan kecemasan terhadap performa bertanding pada atlet bola basket SMA Negeri 4 kota jayapura adalah adalah 57,1%.