Ginanjar, Romi Romdoni
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Peran Guru dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran PJOK pada Materi Gerak Dasar dengan Metode Bermain di Kelas 2 SDN Jagabaya 05 Kecamatan Parungpanjang Roshalia, Dea Rahma; Ginanjar, Romi Romdoni; Hasan, Najib
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 7 No. 3 (2023): Desember 2023
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v7i3.11516

Abstract

Dea Rahma Roshalia 1986206264 “Analisis Peran Guru dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran PJOK pada Materi Gerak Dasar dengan Metode Bermain dikelas 2 SDN Jagabaya 05 Kecamatan Parungpanjang”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran guru dalam meningkatkan hasil belajar siswa mata pelajaran PJOK pada materi gerak dasar dengan metode menggunakan metode bermain dalam mata pelajaran PJOK pada materi gerak dasar di SDN Jagabaya 05 Kecamatan Parungpanjang. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Penelitian ini bersifat deskriptif analisis, yaitu penelitian yang menggambarkan data informasi yang berdasarkan pada fakta yang diperoleh di lapangan. Pengumpulan data melalui metode wawancara kepada guru dan siswa, observasi dengan mengamati peran apa saja yang dilakukan oleh guru dalam proses pembelajaran pjok materi gerak dasar dengan metode bermain dikelas 2 dalam proses pembelajaran, serta dokumentasi proses kegiatan belajar mengajar. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa: Peran Guru dalam Meningkatkan Hasil Belajar siswa Mata Pelajaran PJOK Materi Gerak Dasar dengan Metode Bermain di kelas 2 SDN Jagabaya 05 Kecamatan Parungpanjang, peran guru masih belum maksimal karena guru belum menyediakan alat peraga untuk menunjukan materi dengan sebuah objek dan siswa masih kurang memperhatikan guru itulah yang bisa mengakibatkan rendahnya hasil belajar siswa, selanjutnya kepala sekolah perlu mengadakan rapat untuk membahas kurangnya sarana dan prasarana di sekolah. Penggunaan metode bermain dalam mata pelajaran PJOK pada materi gerak dasar di SDN Jagabaya 05 Kecamatan Parungpanjang, guru menggunakan metode bermain belum menarik perhatian peserta didik di tingkat kelas 2. Permainan yang dikenalkan pada peserta didik sudah terlalu sering digunakan sehingga peserta didik kurang dalam berpartisipasi.