Ma’arif, Muhammad Ghozali
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Majelis Taklim Al-Falah dalam Menanamkan Sikap Religi Masyarakat Dusun V Pasar IX Tembung Arlina, Arlina; Nurfadillah, Rizky; Riantika, Putri Ayu; Ma’arif, Muhammad Ghozali; Aminah, Fitria
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 2 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi 1) Mengetahui apa saja peran Majelis Taklim Dalam Menanamkan Sikap Religius Pada Masyarakat Dusun V Tembung, 2) Bagaimana peran Majelis Taklim dalam menanamkan sikap religi, 3) Mengapa peran yang demikian dilakukan Majelis Taklim dalam menanamkan sikap religi masyarakat. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan fenomenologis. Lokasi penelitian ini di Pasar IX Dusun V Tembung, Sumatera Utara. Dengan menggunakan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi. Peneliti memperoleh data dengan buku dan artikel terakreditasi yang terkait dengan topik yang dibahas. Terdapat empat tekhnik analisis data yang digunakan peneliti yakni pengumpulan data, reduksi data, penyajian data serta penarikan kesimpulan. Hasil menunjukkan bahwa kegiatan yang ada di Majelis Taklim berperan dalam menanamkan sikap religi pada masyarakat Dusun V Tembung karena kegiatan di majelis ini tidak hanya bermanfaat bagi majelis itu sendiri tetapi juga bermanfaat bagi masyarakat sekitar dan lingkungan. Sebab adanya kolaborasi antara Majelis Taklim, remaja masjid dan BKM masjid.