Latih, Fathul
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pelatihan Desain Pembelajaran Bagi Guru Bahasa Arab dengan Menggunakan Metode Elektik di Madrasah Diniyah Nurul Hikmah Besuki Situbondo Ulum, Muhammad; Darul, Darul; Latih, Fathul; Hizbulloh, Hizbulloh; Roziqin, Khairur
Salwatuna : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 3 No 3 (2023): Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Togo Ambarsari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59106/salwatuna.v3i3.155

Abstract

Abstrak. Berlangsungnya kegiatan belajar mengajar di sekolah formal maupun nor formal, acap kali menghadapi situasi yang kurang membangkitkan semangat belajar peserta didik. Fenomena seperti ini sering dijumpai oleh guru mata pelajaran, utamanya guru mata pelajaran bahasa Arab. Salah satu fenomena pembelajaran ini terjadi bagi guru bahasa Arab di Madrasah Diniyah Nurul Hikmah Besuki Situbondo. Oleh sebab itu, perlu kiranya guru bahasa Arab membuat desain pembelajaran dengan metode pembelajaran yang menyenangkan bagi peserta didik, sehingga dalam mengikuti kegiatan pemebelajaran bahasa Arab, mereka tidak lagi merasakan berat dalam menerima materi pelajaran bahasa Arab di kelas. Oleh sebab itu, Pengabdian Kepada Masyarakat yang dilakukan pengabdi dengan membangaun kegiatan pelatihan desain pembalajaran bagi guru bahasa Arab di Madrasah Diniyah Nurul Hikmah Besuki Situbondo, sebagai rangakaian kegiatan Kuliah Kerja Nyata. Hal ini perlu dilakukan pengabdi guna mengedukasi guru bahasa Arab dalam mendesain pembelajaran yang inovatif, efektif, dan menyenangkan. Pengabdi merangkai kegiatan Kuliah Kerja Nyata dnegan bentuk kegaitan pelatihan, dimana pengabdi akan mengedukasikan metode elektik, hal ini menjadi perlu dilakukan sebagai relevansi kebutuhan peserta didik di Madrasah Dininyah Nurul Hikmah Besuki Situbondo. Pelatihan ini menggunakan metode Asset Based Community Development (ABCD), merupakan salah satu pndekatan dalam Upaya pengembangan komunitas dan masyarakat. Pendekatan ini mengedepankan konsep asset, modal, dan kekuatan yang dimiliki komunitas. Adapaun langkah-langkah yang dilakukan pengabdi adalah melakukan wawancara bersama kepala madrasah dan guru abahasa Arab, mengadakan dialog, identifikasi penyusunan progam pengabdian, pelaksanaan program yang telah direncanakan, dan refleksi yaitu dengan memastikan bahwa program tersebut sudah berjalan. Dari hasil kegiatan yang telah dilaksanakan, menegaskan suatu hasil bahwa pelaksanaan pelatihan desain pembelajaran bagi guru bahasa Arab dengan menggunakan metode elektik di Madrasah Diniyah Nurl Hikmah Besuki Situbondo dapat berjalan sesuai tahapan yang telah ditentukan, yaitu perencanaan, pelaksanaan, dan tahapan evaluasi.