Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IDENTIFIKASI KARAKTER DESAIN ATAP BANGUNAN GAYA ARSITEKTUR INDISCHE EMPIRE MASA KOLONIAL DI PROVINSI JAWA TIMUR Efan, Muhammad Rayhan Putra; Husain, Ahmad Labib; Vio, Eidel Riz; Brilianto, Muhammad Yafi
Jurnal Rekayasa Teknologi dan sains Vol 8, No 1 (2024): Jurnal Rekayasa, Teknologi, dan Sains
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Malahayati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33024/jrets.v8i1.14048

Abstract

ABSTRAK Terdapat sangat banyak peninggalan arsitektur kolonial yang tersebar di seluruh kota-kota di Indonesia, khususnya di Provinsi Jawa Timur. Gaya arsitektur kolonial yang banyak dijumpai akibat peninggalan masa penjajahan adalah gaya arsitektur Indische Empire. Gaya arsitektur Indische Empire yang terdapat pada arsitektur bangunan-bangunan kolonial biasanya dibangun pada pertengahan abad ke 18 sampai abad ke 19. Dari beberapa elemen arsitektural yang terdapat pada fasad bangunan bergaya Indische Empire, bagian atap merupakan salah satu elemen yang memiliki fungsi dan estetika yang penting terhadap bangunan. Atap yang terdapat pada bangunan-bangunan yang memiliki gaya Indische Empire memiliki ciri khas dan karakteristik dibandingkan dengan gaya Empire lain. Oleh karena itu, tulisan ini mencoba untuk mengidentifikasi berbagai macam karakteristik yang terdapat pada desain atap bangunan bergaya Indische Empire, khususnya di Provinsi Jawa Timur. Kata Kunci: atap, bangunan, kolonial, indische, jawa, timurABSTRACTIdentification Of Building Roof Design Characters Architectural Style Indische Empire In The Colonial Period In East Java Province. There are many colonial architectural remains scattered throughout cities in Indonesia, especially in East Java Province. The colonial architectural style that is often found as a result of the legacy of the colonial period is the Indische Empire architectural style. The Indische Empire architectural style found in the architecture of colonial buildings was usually built in the mid-18th to 19th centuries. Of the several architectural elements found on the facades of Indische Empire style buildings, the roof is one element that has an important function and aesthetics. towards buildings. The roofs on buildings that have the Indische Empire style have distinctive features and characteristics compared to other Empire styles. Therefore, this paper tries to identify the various characteristics found in the roof designs of Indische Empire style buildings, especially in East Java Province. Keywords: roof, building, colonial, indie, javanese, eastern