Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

MENINGKATKAN LITERASI FINANCIAL PADA SISWA/I GEN Z JURUSAN AKUNTANIS & PERBANKAN SMK PEMBANGUNAN TERNATE Chairullah Amin; Irfan Zam Zam; Yetty; Abi Suar
Inovasi Sosial : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2024): INP PRESS
Publisher : LPPM Akademi Teknik Adikarya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61991/inovasisosial.v2i2.83

Abstract

Literasi finansial/keuangan merupakan sesuatu yang sangat penting khususnya pada era revolusi industri 4.0 dan society 5.0. Literasi finansial menjadi tema diskursus dalam berbagai forum ilmiah di berbagai negara termasuk Indonesia. Bahkan menjadi salah satu komponen dasar literasi yang harus dipahami dan dimengerti setiap orang di luar literasi baca-tulis, numerasi, sains, digital, dan budaya & kewargaan. Metode yang digunakan dalam kegiatan PKM ini adalah metode Sosialisasi partisipatif. keikutsertaan, peran serta atau keterlibatan yang berkitan dengan keadaaan lahiriahnya Pengertian prinsip partisipasi adalah masyarakat berperan secara aktif dalam proses atau alur tahapan program dan pengawasannya, mulai dari tahap sosialisasi, perencanaan, pelaksanaan, dan pelestarian kegiatan dengan memberikan sumbangan tenaga, pikiran, atau dalam bentuk materil. Dari analisis situasi dan permasalahan yang dihadapi siswa/i Gen Z pada SMK Pembangunan Ternate, maka dapat dinyatakan pemilihan Pengenalan Literasi Keuangan yang ditetapkan untuk menyelesaikan dan mencari solusi untuk permaalahan Mitra untuk kegiatan.Target capaian yang dirumuskan oleh Tim PKM adalah (1) Program PKM ini mampu memberikan pemahaman yang mendalam tentang Literasi Financial. Sementara untuk luaran dari program PKM antara lain yaitu: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (Pegamas Unkhair), Video Dokumentasi kegiatan (Youtube), serta Kegiatan ini juga akan di publikasikan pada media cetak maupun media online (MalutPost).
Pengaruh Sistem Perpajakan, Keadilan Pajak, Love Of Money, Diskriminasi Pajak, Teknologi dan Informasi Perpajakan terhadap Persepsi Wajib Pajak Orang Pribadi Mengenai Etika Penggelapan Pajak Putri Kharisma Mochtar; Dwi Yana Amalia Sari Fala; Irfan Zam Zam
EKONOMIKA45 :  Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan Vol. 11 No. 2 (2024): Juni : Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas 45 Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30640/ekonomika45.v11i2.2624

Abstract

The objectives of this study are: To analyze the effect of the taxation system, tax justice, love of money, tax discrimination, technology and tax information on the perception of individual taxpayers regarding the ethics of embezzlement. The population used in this study were all individual taxpayers registered at KPP Pratama Ternate. Sample withdrawal based on simple random sampling. Based on Slovin's calculation, the sample size was 362 respondents. The type of data used in this study is quantitative data and data analysis using the SPSS 25 application. The method used is Multiple Linear Regression Analysis. The results of this study indicate that the Taxation System has no effect on the perception of individual taxpayers regarding the ethics of tax evasion, while Tax Justice, Love Of Money, Tax Discrimination, Technology and Tax Information affect the perception of individual taxpayers regarding the ethics of tax evasion.