Athallah, Zaki Rafi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Implementasi Firewall menggunakan Fitur dari IPTables pada Sistem Operasi Linux Adi, Divo Wibowo; Athallah, Zaki Rafi; Irawan, Ferdiansyah; Neyman, Shelvie Nidya
Journal of Internet and Software Engineering Vol. 1 No. 2 (2024): April
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/pjise.v1i2.2671

Abstract

Implementasi Firewall menggunakan fitur dari Iptables pada sistem Operasi Linux dalam penelitian ini, kita akan membahas implementasi firewall menggunakan fitur dari iptables pada sistem operasi Linux. Iptables adalah sebuah tools yang digunakan untuk melakukan filter (penyaringan) terhadap lalu lintas data. Dengan menggunakan iptables, kita dapat mengatur semua lalu lintas dalam komputer, baik yang masuk ke komputer, keluar dari komputer, ataupun traffic yang sekedar melewati komputer. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keamanan jaringan dengan menggunakan iptables sebagai firewall.