Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STUDI ANALISIS AKUNTANSI SYARIAH DENGAN AKUNTANSI KONVENSIONAL: PERSAMAAN DAN PERBEDAAN Rifqi, Muhammad Afiqul; Ziyadatin Ilmi, Anugrahi Putri; Mustaghfirin, Muhammad; Latifah, Eny
Journal Economics Technology And Entrepreneur Vol 2 No 01 (2023): ECOTECHNOPRENEUR : JOURNAL ECONOMICS, TECHNOLOGY AND ENTREPRENEUR
Publisher : Pusat Studi Ekonomi, Publikasi Ilmiah dan Pengembangan SDM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62668/ecotechnopreneur.v2i01.509

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan pemahaman, pengetahuan dengan mengkomperatifkan akuntansi syariah dengan akuntansi konvensional baik dari segi persamaan maupun perbedaan. Metode penelitian ini adalah penelitian pustaka dengan menggunakan buku sebagai sumber datanya dengan membaca, menelaah, dan menganalisis berbagai literatur yang ada. Hasil penelitian menunjukkan perbedaan akuntan syariah dengan konvensional dapat dilihat dari segi aspek: landasan, nilai yang dianut, hal-hal yang dilarang, prinsip dan cangkupan laba. Selain aspek yang menjadi pembeda adalah prinsip pertanggungjawaban, prinsip keadilan dan prinsip kebenaran. Dan persamaan akuntansi syariah dengan akuntansi konvensional adalah baik akuntansi syariah atau konvensional sama-sama menyediakan informasi yang dapat diukur, dinilai, dicatat, dan dikomunikasikan serta dipertanggunjawabkan.