Nasir, Darmawati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Penggunaan LKPD Berbasis Masalah terhadap Keterampilan Proses Sains dan Hasil Belajar Biologi Peserta Didik SMA Negeri 5 Maros Nasir, Darmawati; Daud, Firdaus; Palennari, Muhiddin; Martiani, Andi; Atirah, Nur
UNM Journal of Biological Education Vol 7, No 1 (2023): Vol 7 No 1 September 2023
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35580/ujbe.v7i1.47003

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu atau kuasi  eksperimen yang bertujuan untuk mendeskripsikan LKPD berbasis masalah terhadap Keterampilan Proses Sains dan Hasil Belajar pada pembelajaran Biologi pada Siswa kelas XI MIPA SMA Negeri 5 Maros. Subyek Uji coba penelitian ini adalah peserta didik kelas XI MIPA 1 dan XI MIPA 2 SMA Negeri 5 Maros berjumlah 72 orang tahun ajaran 2021/2022. Sampel dalam penelitan ini diambil secara acak dan Ramdom sampling.Teknik Analisa data dilakukan dengan cara analis regresi dan anlisis varian ( Anacova). Hasil Penelitian  menunjukkan bahwa terdapat pengaruh penggunaan Lembar kerja Peserta Didik (LKPD) berbasis masalah terhadap keterampilan proses sains dan hasil belajar biologi peserta didik SMAN 5 Maros. Sebanyak 22% berada pada kategori tinggi dan 78% berada pada kategori  tinggi. Berdasarkan hasil analisis uji anacova menunjukkan nilai signifikansi 0,019<0,05 yang berarti lembar kerja peserta didik (LKPD) berbasis masalah  memberikan pengaruh yang positif terhadap hasil belajar.