Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Upaya Meningkatkan Kegiatan Pembelajaran Melalui Pengenalan Dasar Ms. Office di Smpn 3 Salawu Desa Sukarasa Tasikmalaya Kurniadi, Yudi; Setyasari, Untung Eko; Aripin, Muhamad; Rahayu, Ressania Siti; Firmansyah, Primadani
Journal Of Human And Education (JAHE) Vol. 4 No. 5 (2024): Journal of Human And Education (JAHE)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jh.v4i5.1391

Abstract

Keterampilan merupakan suatu kebutuhan bagi setiap siswa dalam menempuh pendiidikan. Para siswa belajar mengalami proses perubahan dari tidak mengetahui menjadi mengetahui. Di era society 5.0, para siswa diharapkan melek akan digital dan teknologi informasi. Pengenalan dasar Ms. Office diperlukan para siswa sekolah dalam mengerjakan tugas sekolah, membuat surat, mengetik naskah, menggunakan rumus hitungan sederhana, membuat slide presentasi Ms. power point. Maka dari itu, meningkatkan kegiatan pembelajaran melalui pengenalan dasar Ms. Office di SMPN 3 Salawu yang berlokasi di Kecamaata Salawu Kabupaten Tasikmalaya menjadi sasaran kami dalam workshop Pemanfaatan Teknologi Informasi. Kegiatan ini menggunakan metode pengajaran dan praktik, dimulai dengan memperkenalkan dan menjelaskan fitur dan fungsi microsoft office. Hasil dari kegiatan ini sebanyak 38,6% para siswa tertarik untuk menerapkan Microsoft Office, sebanyak 52,3% menjawab netral terkait tingkat kesulitan Ms. Office, sebanyak 42,8% para siswa sangat setuju bahwa Microsoft Office penting bagi mereka. Kata Kunci : Pengenalan, dasar, teknologi, informasi, ms office