Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Peran Guru terhadap Pendidikan Karakter Peserta Didik Saputri, Rahmawati Eka; Maula, Nusrotul; Adawiyyah, Putri; Putri, Reni Anggraeni
Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol. 2 No. 1 (2024): November
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/pgsd.v2i1.910

Abstract

Hasil penelitian bahwa di SDN NEGERI CIBODAS 1 TANGERANG telah menjalankan lima peran guru terhadap pendidikan karakter yaitu peran guru sebagai teladan, inspirator, motivator, dinamisator, dan evaluator. Peran guru terhadap pendidikan karakter tidak hanya terlihat pada saat pembelajaran di kelas, namun saat di luar jam pembelajaran guru juga senantiasa menjalankan perannya terhadap pendidikan karakter peserta didik. Maka secara keseluruhan guru telah menjalankan lima peran tersebut untuk mencapai visi di SDN NEGERI CIBODAS 1 TANGERANG yang berkaitan erat dengan pendidikan karakter peserta didik salah satunya yaitu mencetak generasi yang berakhlak mulia. Adapun Nilai karakter yang tertanam dari peran guru yaitu religius, jujur, toleransi, disiplin, kerja keras, kreatif, dan tanggung jawab. Hal tersebut sesuai dengan nilai karakter menurut Pemerintah dalam badan Penelitian dan Pengembangan, Pusat Kurikulum Kementerian Pendidikan Nasional.