This Author published in this journals
All Journal JPI
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN METODE TEAM ACCELERATED INSTRUCTION (TAI) DENGAN TEKNIK AWAN KATA UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN SISWA DALAM MENULIS PUISI BERDASARKAN GAMBAR DENGAN PILIHAN KATA YANG MENARIK Multiati, Multiati; Djuanda, Dadan; Julia, Julia
Jurnal Pena Ilmiah Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Jurnal Pena Ilmiah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v1i1.3038

Abstract

Pembelajaran menulis puisi berdasarkan gambar dengan pilihan kata yang menarik di kelas III A SDN Margamukti mengalami permasalahan. Oleh sebab itu, peneliti memilih metode Team Accelerated Instruction (TAI) dengan teknik Awan Kata sebagai solusi. Di dalam penelitian ini menggunakan desain Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Kemmis dan Taggart. Berdasarkan hasil penelitian, perencanaan kinerja guru meningkat tiap siklusnya yaitu, siklus I 88,89%, siklus II 95,56%, dan siklus III 100%. Pelaksanaan kinerja guru mengalami peningkatan yaitu siklus I 66,67%, siklus II 97,49%, dan siklus III 100%. Aktivitas siswa mengalami peningkatan yaitu, siklus I 12,5%, siklus II 45,83%, dan siklus III 87,5%. Hasil belajar, siklus I siswa yang tuntas 41,67%, siklus II 83,33%, dan siklus III 95,83%. Hal tersebut membuktikan bahwa metode Team Accelerated Instruction (TAI) dengan teknik Awan Kata sangat efektif untuk meningkatkan keterampilan siswa dalam menulis puisi berdasarkan gambar dengan pilihan kata yang menarik.Kata Kunci: Metode TAI, Teknik Awan Kata, Menulis Puisi Berdasarkan Gambar