This Author published in this journals
All Journal Instrumentasi
Darmayanti, Nur Tjahyo Eka
Sub Bidang Metrologi Massa, Puslit KIM-LIPI, Kompleks Puspiptek Serpong Tangerang 15314

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EVALUASI PENGUKURAN SUSEPTIBILITAS MAGNETIK PADA ANAK TIMBANGAN Darmayanti, Nur Tjahyo Eka
Instrumentasi Vol 37, No 1 (2013)
Publisher : LIPI Press, Anggota IKAPI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (89.741 KB) | DOI: 10.14203/instrumentasi.v37i1.5

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang pengukuran suseptibilitas magnetik pada anak timbangan dengan menggunakan sebuah susceptometer. Sifat magnetik anak timbangan amat penting ditentukan sebelum melakukan proses kalibrasi agar pengaruh interaksi magnet dapat diabaikan. Hal ini karena gaya magnet dapat meningkat akibat interaksi antara dua massa standar maupun penggunaan instrumen atau peralatan komparator massa saat penimbangan atau interaksi gaya magnet dengan lingkungan. Susceptometer untuk mengukur suseptibilitas magnetik telah terbangun di Puslit KIM-LIPI dan telah berhasil diaplikasikan pada anak timbangan standar dengan nominal 1 kg. Dari penelitian ini diketahui bahwa nilai susepibilitas magnetik pada sampel anak timbangan itu masih berada dalam limit toleransi yang diijinkan oleh Organisation Internationale de Métrologie Légale (OIML), sehingga interaksi magnetik pada pengukuran massa standar dapat diabaikan.