Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perhitungan Teknis Perbaikan Menara Atas (Upper Mast) Rig# 77 Santika, Putu Mahayana
JTM-ITI (Jurnal Teknik Mesin ITI) Vol 1, No 2 (2017): Jurnal Teknik Mesin ITI
Publisher : Institut Teknologi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (731.333 KB) | DOI: 10.31543/jtm.v1i2.22

Abstract

AbtractTerhadap Struktur Upper Mast Rig #77 yang beroperasi dilapangan pengeboran pekanbaru  telah dilakukan pemeriksaan NDT. Hasil pemeriksaan disajikan seperti pada table 1. Dari hasil NDT tersebut terlihat struktur  telah mengalami penipisan sampai melebihi 10%. Sesuai dengan standar yang berlaku, maka struktur yang mengalami penipisan tersebut harus diganti dengan material baru yang sesuai, sebelum di operasikan kembali seperti sediakala. Dengan fakta yang seperti disebutkan diatas, maka struktur yang telah mengalami penipisan diganti dengan material baru dengan penyambungan yang sesuai. Penyambungan terhadap struktur yang mengalami penggantian sesuai dengan welding procedure specification – WPS) seperti yang tertera pada standar AWS D.1.1. tahun 2000.Selanjutnya Struktur yang telah diperbaiki  harus dibuktikan laik operasi dengan melakukan perhitungan teknis (engineering calculation) terhadap struktur baru tersebut. Tulisan ini menyajikan hal-hal yang berkaitan dengan perhitungan teknis yang dimaksud, seperti metoda, prosedur serta hasil perhitungannya.Hasil perhitungan teknis dengan metoda engineering mechanic atau mechanic of materials maupun dengan metoda numerik  menunjukkan kecendrungan yang sama bahwa struktur yang baru, aman dioperaikan pada safety Working Load - SWL 26,1 ton.