This Author published in this journals
All Journal JURNAL HERITAGE
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA PERUSAHAAN FOOD & BEVERAGE YANG LISTING DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2009-2013 S.Sos.,M.AB, Nuraeni; Rakhmawati,S.Sos., Antin
HERITAGE Vol 4 No 1 (2016)
Publisher : Program Studi Ilmu Komunikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (186.22 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Karakteristik  Perusahaan yang diproksikan dengan pertumbuhan perusahaan, leverage, profitabilitas dan ukuran perusahaan terhadap Corporate Social Responbility yang diukur dengan item 79 CSR pada Perusahaan Food And Beverage yang listing di BEI periode 2010-2013.Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Purposive Sampling dan sampel yang digunakan adalah 9 Perusahaan Food And Beverage yang listing di BEI periode 2009 - 2013 yang sudah dipublikasikan laporan keungannya periode 2009-2013. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji asumsi klasik dan regresi linier berganda.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variable Growth dan Size berpengaruh positif signifikan terhadap Corporate Social Responbility Sedangkan variabel profitabilitas dan Leverage berpengaruh negative tidak signifikan terhadap Corporate Social Responbility.