This Author published in this journals
All Journal SCIENTIA JOURNAL
Siregar, Ganti Tua
SCIENTIA JOURNAL

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : SCIENTIA JOURNAL

HUBUNGAN PELAYANAN KEPERAWATAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN KATARAK DI RUANG MATA DAN POLI MATA RSU KOTA PADANGSIDIMPUAN TAHUN 2015 Siregar, Ganti Tua
SCIENTIA JOURNAL Vol 6 No 2 (2017): SCIENTIA JOURNAL
Publisher : SCIENTIA JOURNAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (174.135 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pelayanan keperawatan dengan tingkatkepuasan pasien katarak. Metode penelitian ini menggunakan desain korelasi dengan pendekatancress sectional. Penelitian ini dilakukan di Ruang Mata dan Poli Mata RSU Kota Padangsidimpuanterhadap 30 responden yang menderita penyakit katarak yang diambil dengan menggunakan tekhnikaccidental sampling dengan memperhatikan kriteria inklusi. Alat ukur yang digunakan adalahkuisioner dengan 20 pernyataan yang dikembangkan oleh peneliti. Analisis yang digunakan adalahanalisis univariat dan bivariat dengan uji statistik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adahubungan pelayanan keperawatan dengan tingkat kepuasan pasien katarak yang bermakna (P value= 0,01; α = 0,05). Berdasarkan hasil penelitian ini diharapkan bagi pelayanan kesehatan rumah sakitpenelitian ini dapat memberikan informasi tentang tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanankeperawatan yang telah diberikan sehingga dapat meningkatkan atau mempertahankan tingkatkepuasaan pasien ke arah yang lebih bermutu.  
PENGARUH PENYULUHAN PENCEGAHAN PENYAKIT SKABIES TERHADAP PENGETAHUAN SANTRI DI PONPES AL-ANSHOR DESA MANUNGGAL KECAMATAN PADANG SIDEMPUAN TENGGARA KOTA PADANG SIDEMPUAN TAHUN 2014 Siregar, Ganti Tua
SCIENTIA JOURNAL Vol 4 No 1 (2015): SCIENTIA JOURNAL
Publisher : SCIENTIA JOURNAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (76.14 KB)

Abstract

Perilaku anggota masyarakat ikut berkontribusi pada kesehatan seluruh masyarakat. Secaraumum, masyarakat masih menganggap perilaku merupakan urusan pribadi yang tidak terlalupenting. Mereka belum mengetahui bahwa buruknya perilaku terkait sanitasi oleh salah satuanggota masyarakat, juga akan mempengaruhi kualitas kesehatan masyarakat lainnya.Skabies sangat erat hubungannya dengan perilaku hidup bersih dan sehat, terutama dalam halpersonal hygiene yang buruk dan sanitasi buruk dapat meningkatkan infeksi scabies. Penelitianini bertujuan mengetahui pengaruh penyuluhan pencegahan penyakit skabies sebelum dansesudah di Ponpes Al-Anshor Desa Manunggang Kecamatan Padang Sidempuan TenggaraKota Padang sidempuan. Pengambilan data dengan menggunakan soal pre-test yang diisisecara langsung oleh santri. Pengisian soal pre-test dilakukan sebelum dan sesudahpenyuluhan. Nilai jawaban santri sebelum dan sesudah penyuluhan kemudian dibandingkanuntuk mengetahui pengaruh penyuluhan terhadap pengetahuan santri sesudah mengikutipenyuluhan.Desain penelitian ini menggunakan quasi-experimen dengan metode pendekatan pre-test posttestdesign. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh santri Asrama Ponpes Al-Anshor DesaManunggang Kecamatan Padang sidempuan Tenggara Kota Padang sidempuan, populasisebanyak 1.034 santri, yang dijadikan sebagai sampel 250 santri teknik pengambilan sampelsimple random sampling. Pengelompokan ini dibuat berdasarkan nilai hasil kuesioner yangtelah diisi oleh santri responden sebelum dan sesudah penyuluhan post-test minggu pertama,post-test minggu kedua, post-test minggu ke tiga dan post-test minggu keempat. Data yangdiperoleh kemudian dianalisis dengan uji T Dependen atau uji T Paired_samples T-Test.Hasil penelitian bahwa Rata-rata pengetahuan santri terhadap pencegahan penyakit scabiessebelum penyuluhan adalah 11,26 sedangkan sesudah penyuluhan rata-rata 17,24, sehinggaselisih mean sebelum dan sesudah penyuluhan sebesar -5,98, dengan p-value (0,000) < (p=0,05) dapat disimpulkan ada perbedaan yang signifikan antara pengetahuan santri PondokPesantren Al-Anshor Desa Manunggang Kecamatan Padang Sidempuan Tenggara KotaPadang Sidempuan dengan pencegahan penyakit skabies sebelum dan sesudah penyuluhan.Simpulan penelitian yang diperoleh dalam penelitian ini adalah ada perbedaan yang signifikanantara pengetahuan santri Pondok Pesantren Al-Anshor Desa Manunggang KecamatanPadang Sidempuan Tenggara Kota Padang Sidempuan dengan pencegahan penyakit skabiessebelum dan sesudah penyuluhan.