Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Aktiva : Jurnal Akuntansi dan Investasi

ANALISIS FUNDAMENTAL PENGARUHNYA TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2017-2019 Suroto, Suroto; Iskandar, Dibyo; Nurdyastuti, Tri
JURNAL AKUNTANSI DAN INVESTASI Vol 6, No 2 (2021): AKTIVA
Publisher : Fakultas Ekonomi, Program Studi Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35835/aktiva.v6i2.979

Abstract

Tujuan Dari Penelitian untuk meninjau menganalisis Dan memberikan Bukti empiris pengaruh signifikansi Earning Per Share, R eturn On Assets, Return On Equity Dan Net Profit Margin Terhadap harga sepengendali PADA Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Periode yang digunakan dalam penelitian ini adalah 3 (tiga) tahun, dimulai dari tahun 2017-2019. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian sejumlah 31 perusahaan perbankan yang sudah dan masih terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 17 perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan adalahUji Statistik Deskriptif, asumsi klasik, uji t, uji Regresi linier berganda dan uji Koefisien Determinasi (R 2 ) . Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial (uji t) variabel EPS berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham, ROA b erpengaruh positif tetapi tidak signifikan, ROE berpengaruh positif tetapi tidak signifikan, NPM berpengaruh positif tetapi tidak signifikan. Variabel kemampuan EPS, ROA, ROE dan NPM dalam menjelaskan harga saham sebesar 46% yang ditunjukkan dengan jumlah R square sedangkan sisanya 64%, faktor lain yang tidak dimasukkan ke dalam model penelitian.
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KECENDERUNGAN PENERIMAAN OPINI AUDIT GOING CONCERN Tri Nurdyastuti; Dibyo Iskandar
JURNAL AKUNTANSI DAN INVESTASI Vol 5, No 1 (2020): AKTIVA
Publisher : Fakultas Ekonomi, Program Studi Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (671.718 KB) | DOI: 10.35835/aktiva.v5i1.832

Abstract

The purpose of this study is to test and empirically prove the influence of the significance of profitability (ROA), liquidity (CR), solvency (DER) and disclosure (DISC) on the acceptance of going concern audit opinion. The population used in this study are all Food and Baverage companies on the Indonesia Stock Exchange.The sample selection technique uses purposive sampling. The analytical method used is logistic regression analysis. Based on the test results show that profitability and liquidity have a positive and not significant effect on going concern audit opinion, while solvency and disclosure have a negative effect not significant on going concern audit opinion. Negelkerke R Square value of 64.8% which means going concern audit opinion can be explained by an independent variable of 64.8% while the rest 35.2% is explained by other variables.