Dedication : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 1 No 1 (2017)

PENANGGULANGAN MASALAH PENCEMARAN SAMPAH DAERAH PESISIR SEBAGAI UPAY A PELESTARIAN EKOSISTEM PESISIR DAN HUT AN MANGROVE

H. B. A. Jayawardana (IKIP PGRI Jember)
Mochammad Maulana Trianggono (IKIP PGRI Jember)



Article Info

Publish Date
25 Mar 2019

Abstract

Indonesia merupakan negara maritim yang terdiri dari kepulauan dan dikelilingi oleh lautan. Banyak masyarakat Indonesia yang hidup di daerah pesisir. Wilayah pesisir merupakan pertemuan antara darat dan laut yang meliputi wilayah sekitar 8% di permukaan bumi.Daerah pesisir sebagai suatu ekosistem menyimpan potensi sumber daya alam yang luar biasa.Kondisi daerah pesisir di Desa Wringin Putih, Kecamatan Muncar, Kabupaten Banyuwangi sudah sangat memprihatinkan karena tumpukan sampah yang tersebar hampir di sepanjang garis pantai. Tumpukan sampah yang ada di daerah pesisir ini mcrupakan limbah masyarakat sekitar pesisir dan sampah yang terbawa dari laut.Kondisi seperti ini sudah pasti mengganggu kelestarian ekosistem pesisir dan estetika hutan mangrove. Timbunan sampahjuga akan mengakibatkan banjir rob dan pencemaran lingkungan. Pcngabdian kepada masyarakat pesisir ini dilakukan melalui penyuluhan dan kegiatan pembersihan sampah di daerah pesisir yang hertujuan untuk melestarikan ekosistem pesisir dan memperindah hutan mangrove.Pembersihan Sampah

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

dedication

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Economics, Econometrics & Finance Education

Description

JOURNAL DEDICATION is a scientific publication in the field of community service and empowerment with coverage of areas: Human development and nation competitiveness, Local resource-based poverty alleviation, Management of rural and coastal areas of local wisdom. Economic Development, ...