TAPAK (Teknologi Aplikasi Konstruksi) : Jurnal Program Studi Teknik Sipil
Vol 8, No 1 (2018): November 2018

EVALUASI STRUKTUR ATAS KOMPONEN JALAN REL BERDASARKAN PASSING TONNAGE (Studi Kasus : Jalan Rel Lintas Tanjung Karang–Bekri)

Fery Hendi Jaya (Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai)
Miswanto Miswanto (Universitas Sang Bumi Ruwa Jurai)



Article Info

Publish Date
26 Jul 2019

Abstract

Struktur atas jalan rel Lintas Tanjung Karang – Bekri merupakan lintas utama jalanrel sepanjang 64,95 kilometer yang melewati 4 stasiun dan melayani 48 kereta apiperharinya, sehingga otomatis akan menurunkan kualitas pelayanan komponen jalan relkereta api.Evaluasi komponen rel terpasang pada jalan rel kereta api dilakukan denganmenghitung daya angkut lintas jalan rel untuk satu tahun, kemudian membandingkankomponen jalan rel terpasang berdasarkan standar perencanaan jalan rel sesuai denganklasifikasi kelas jalan rel.Hasil dari penelitian ini menunjukan jalan rel termasuk dalam kelas I dengan daya angkutlintas 54,940.644 ton/tahun, Untuk analisis beban lintas bantalan beton produksi BSDsangat memenuhi syarat namun untuk Rel perhitungan berdasarkan Tegangan ijin yangterjadi di dasar rel = 1.181,56 kg/cm2 > 1.176,80 kg/cm2 (tidak memenuhi syarat),makadianjurkan untuk mengembalikan fungsi dengan mengganti rel R.54 menjadi R.60sepanjang 64,95 kilometer. Alasannya komponen ini dianggap kurang memenuhi standaroperasional pelayanan jalan rel berdasarkan daya angkut lintas jalan rel.Kata Kunci: Evaluasi, Komponen Jalan Rel, Passing Tonnage

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

tapak

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Control & Systems Engineering Engineering Mechanical Engineering Transportation

Description

TAPAK ISSN: 2548-6209 (Electronic) & ISSN: 2089-2098 (Print) adalah jurnal peer-review yang menerbitkan artikel ilmiah dari disiplin ilmu teknik sipil, yang mencakup bidang studi : • Bahan bangunan dan bangunan, • Mekanika dan fisika struktural, • Rekayasa geoteknik, • Rekayasa jalan dan ...