Jurnal Sains dan Teknologi Reaksi
Vol 4, No 2 (2006): Jurnal Sains dan Teknologi Reaksi

BIOREMEDIASI: Artikel review

Zulkifli, Zulkifli (Unknown)
Satriananda, Satriananda (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Jun 2016

Abstract

Bioremediasi adalah proses pengolahan tanah yang tercemar dengan menggunakan mikroorganisme. Tujuan untuk mendegradasi zat pencemar menjadi bahan yang tidak berbahaya (karbon dioksida dan air). Di negara-negara maju, bioremediasi sudah diterapkan untuk pengolahan tanah yang tercemar, namun teknologi ini belum populer di Indonesia. Artikel ini memberikan gambaran tentang proses bioremediasi, prinsip-prinsip dan teknik bioremediasi, serta berbagai keunggulan dan kelemahannya.Kata kunci: bioremediasi, degradasi, mikroorganisme, kontaminan

Copyrights © 2006






Journal Info

Abbrev

JSTR

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Chemistry Education Engineering Materials Science & Nanotechnology

Description

Jurnal Sains dan Teknologi Reaksi atau boleh disingkat dengan nama JSTR, berfokus pada banyak Aspek Teknik Kimia, seperti: Teknik Reaksi Kimia, Teknik Kimia Lingkungan, Energi Fosil dan Terbarukan, serta Sintesis dan Pengolahan Material. ...