Technologia: Jurnal Ilmiah
Vol 7, No 2 (2016): TECHNOLOGIA

REKRUTMEN KARYAWAN CV. ANNISA MENGGUNAKAN APLIKASI TEST PISIKOTES DAN KEPRIBADIAN BERBASIS DELPHI

Jauhari Maulani (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Feb 2017

Abstract

Program Aplikasi Merupakan salah satu program yang banyak digunakan oleh banyak instansi atau perusahaan dalam era globalisasi sekarang ini, baik itu instansi pemerintah maupun swasta seperti perusahaan-perusahaan besar dalam menjalankan aktivitas sehari-hari yang berhubungan dengan penyajian data secara cepat dan akurat. Dalam hal ini peneliti akan merancang dan membuat sebuah program Aplikasi dalam dunia kerja guna membantu suatu instansi atau perusahaan yang bersangkutan dalam menghadapi persaingan dalam era globalisasi sekarang ini.Penelitian ini dengan judul “Rekrutmen Karyawan CV. Annisa Menggunakan Aplikasi Test Pisikotes Dan Kepribadian Berbasis Delphi” akan menjelaskan bagaimana merancang sebuah Program Aplikasi Test guna pengetesan yang lebih instan terhadap calon karyawan perusahaan tersebut. Setelah dilakukan penelitian dengan pembuatan program aplikasi tes pskotes dan kepribadian maka proses rekrutmen karyawan pada CV.Annisa menjadi lebih efisien, proses rekrutmen lebih mudah dan cepat.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

JIT

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Technologia: Jurnal Ilmiah adalah wadah informasi, hasil penelitian, dan tulisan terkait bidang Teknik Informatika dan Sistem Informasi yang dikelola oleh Fakultas Teknologi Informasi Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari. Frekuensi terbitan pada jurnal ini 4 kali dalam setahun ...