Perspektif Pendidikan dan Keguruan
Vol 7 No 14 (2016): Perspektif Pendidikan dan Keguruan

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN SISTEM PERSAMAAN LINIER DUA VARIABEL (SPLDV) MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN GENIUS LEARNING DI KELAS X MIPA 1 SMA NEGERI 2 PEKANBARU

Zurina, Zurina (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Sep 2017

Abstract

Belajar merupakan proses yang ditandai adanya perubahan pada diri seseorang. Antaraproses belajar dengan perubahan adalah dua gejala yang saling terkait yakni belajarsebagai proses dan perubahan sebagai bukti dari hasil yang diperoleh. Dalampelaksanaannya, pembelajaran mengandung serangkaian perbuatan guru dan peserta didikatas hubungan timbal balik yang berlangsung dalam situasi edukatif untuk mencapai tujuantertentu. Guru sebagai seorang pendidik yang terlibat langsung dalam pelaksanaanpembelajaran bertugas menciptakan kondisi belajar yang dapat membuat peserta didikbelajar dengan optimal sehingga mendapatkan hasil belajar yang memuaskan. Prosespembelajaran dengan menciptakan suasana kondusif terlebih dahulu dapat mengembangkanseluruh cara kerja otak karena belajar yang sesuai dengan cara kerja otak akanmeningkatkan kemampuan dan mempermudah proses pembelajaran, sehingga prosespembelajaran menjadi lebih efektif, efisien, dan menyenangkan. Salah satu strategi yangdapat digunakan untuk menciptakan suasana yang kondusif dan mengatasi kesulitan pesertadidik adalah strategi Genius Learning dengan tujuan menggugah sepenuhnya kemampuanbelajar, membuat menyenangkan, dan dapat meningkatkan hasil belajar. Genius Learningadalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan suatu rangkaian pendekatan praktisdalam upaya meningkatkan hasil proses pembelajaran. Penggunaan strategi pembelajarangenius learning memiliki dampak positif dalam meningkatkan hasil belajar peserta didik.Hal ini dapat dilihat dari makin meningkatnya pemahaman peserta didik terhadap materiyang disampaikan guru pada pokok bahasan Sistem Persamaan Linier Dua Variabel(SPLDV) Ketuntasan belajar meningkat dari siklus I, siklus II dan siklus III yaitu masing –masing 77,14%, 85,71% dan 94,29%. Pada siklus II ketuntasan belajar peserta didik secaraklasikal telah tercapai. Dan aktivitas peserta didik peserta didik meningkat dari siklus I,siklus II dan siklus III sebesar 78,18%, 80,49% dan 82,89%.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

Perspektif

Publisher

Subject

Education Other

Description

Focus and scope is education field. Perspektif journal is published by the Faculty of Education Islamic University of Riau (UIR), as a vehicle of scientific information, Science Education, Teaching in the form of research and literature review, opinions, technical papers, short communications, and ...