Bio Educatio : The Journal of Science and Biology Education
Vol 4, No 2 (2019)

IMPLEMENTASI MODEL PjBL BERBASIS STEM UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KEMAMPUAN BERPIKIR ANALITIS SISWA

Anita Tipani (Universitas Galuh Ciamis)
Toto Toto (Universitas Galuh Ciamis)
Lia Yulisma (Universitas Galuh Ciamis)



Article Info

Publish Date
10 Oct 2019

Abstract

ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi model PjBL Berbasis STEM dalam  meningkatkan penguasaan konsep dan kemampuan berpikir analitis siswa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Pre-Experimental Design. Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas X IPA  SMAN 1 Baregbeg - Ciamis, dan sampel adalah kelas X IPA2 yang dipilih dengan menggunakan teknik purposive sampling.  Instrumen yang digunakan adalah soal pre-test/post-test pada materi daur ulang limbah. Teknik analisis data menggunakan uji z. Hasil penelitian ini disimpulkan bahwa implementasi model PjBL Berbasis STEM dapat meningkatkan penguasaan konsep dan kemampuan berpikir analitis siswa.Kata Kunci: PjBL; STEM; penguasaan konsep; kemampuan berpikir analitis ABSTRACTThe purpose of this study was to determine the implementation of the STEM-based PjBL model in improving students' mastery of concepts and analytical thinking skills. The research method used in this research is pre-experimental design. The population of this study was all students of class X IPA of SMAN 1 Baregbeg - Ciamis and the sample was class X IPA 2 which was selected using purposive sampling technique. The instrument used was a pre-test/post-test questions on waste recycling materials. Data analysis techniques using the z test. The results of this study concluded that the implementation of the STEM-based PjBL model could improve students' mastery of concepts and analytical thinking skills.Keywords: PjBL, STEM, Mastery of Concepts, analytical thinking skills

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

BE

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Education Environmental Science

Description

Bio Educatio merupakan jurnal ilmiah versi online pada Program Studi Pendidikan Biologi Universitas Majalengka, Jurnal ini memuat penelitian tentang pendidikan IPA dan Pendidikan Biologi serta keilmuan biologi, yang diterbitkan setiap 6 bulan ...