Menara Ilmu
Vol 13, No 9 (2019): Vol. XIII No. 9 Juli 2019

PENGURAIAN KESAMAAN PADA METODE SIMPLEKS DALAM PENYELESAIAN PEMOGRAMAN LINIER

Silvia Rosita (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2019

Abstract

Abstrak :Metode simpleks adalah suatu metode yang secara sistematis dimulai dari suatu penyelesaian dasar yang fisibel ke penyelesaian dasar fisibel lainnya, secara berulang-ulang sehingga tercapai suatu penyelesaian dasar yang optimum. Dalam penyelesaiannya tersebut dengan menggunakan metode simpleks terdapat dua kemungkinanterjadinya kesamaan untuk menentukan pilihan yang akan menyelesaikan lebih lanjut atau pivotisasi.Kesamaan pada angka di baris indeks untuk menentukan kolom kunci.Kesamaan ini sering terjadi dan ditemukan dalam penyelesaian persoalan pemograman linier dengan menggunakan metode simpleks pada setiap proses perhitungan tabel simpleks. Dengan menggunakan beberapa ketentuan sehingga solusi optimum dapat ditentukan. Kata kunci: pemograman linier, metode simpleks, penguraian kesamaan

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

menarailmu

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Education

Description

MENARA ILMU, Merupakan Jurnal Penelitian dan Kajian Ilmiah yang Diterbitkan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat. Penyunting menerima kiriman naskah hasil kajian dan penelitian untuk bidang Eksakta, pendidikan/sosial dan Agama Islam untuk ...