Jurnal Manajemen
Jurnal Manajemen Volume 3 Nomor 2 (2017)

ANALISIS STRATEGI POSITIONING MEREK TERHADAP MINAT DAN KEBUTUHAN PT. CAHAYA BINTANG SELATAN MEDAN

Mislan Sihite (Universitas Methodist Indonesia)
Jessica Jessica (Universitas Methodist Indonesia)
Mery Fransiska (Universitas Methodist Indonesia)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2017

Abstract

Strategi positioning adalah upaya yang dilakukan oleh perusahaan untuk membedakan dirinya secara positif dari para pesaing. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metodologi penelitian deskriptif kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh strategi positioning merek terhadap minat dan kebutuhan Hasil penelitian memperlihatkan bahwa strategi positioning merek memberi pengaruh signifikan terhadap minat dan kebutuhan.  Hal ini diindikasikan oleh hasil uji regresi linier sederhana. Perusahaan disarankan  untuk lebih memperhatikan faktor minat dan kebutuhan konsumen sehingga  minat dan kebutuhan konsumen dapat lebih ditingkatkan.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jm

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Manajemen merupakan jurnal ilmiah yang dikelola oleh STIE-LMII Medan. Jurnal Manajemen menerima artikel ilmiah di bidang Ilmu Manajemen, mencakup Manajemen Pemasaran, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen Operasi, Manajemen Keuangan dan Perbankan, serta mencakup Akuntansi dan ...