U Karst
Vol 1, No 2 (2017): NOVEMBER

PENGENDALIAN MUTU BETON DENGAN METODE CONTROL CHART (SPC) DAN PROCESS CAPABILITY (SIX-SIGMA) PADA PEKERJAAN KONSTRUKSI

Edy Gardjito (Universitas Kadiri)



Article Info

Publish Date
11 Nov 2017

Abstract

Hasil penelitian terhadap pengendalian mutu beton K 250 : (a) dengan grafik kendali (control chart), grafik Individual (): batas atas UCL = 289 kg/cm2 , batas tengah  = 263 kg/cm2 , batas bawah LCL = 238 kg/cm2, mendeteksi 1 sampel diluar kendali dibawah batas LCL yaitu sampel nomor test 142, grafik Xbar-R dan Xbar-S chart : mendeteksi 2 sampel diatas garis UCL yaitu sampel nomor test 26; 118, grafik I-MR chart : mendeteksi 3 sampel diatas garis UCL yaitu sampel nomor test 26; 118; 235. (b) dengan grafik kapabilitas proses,nilai Cp= 0,93, Cpk= 0,81, dan Cpm= 0,81,(Cp, Cpk, Cpm<1) maka proses produksi memiliki kapabilitas kurang cukup mampu menghasilkan mutu yang diharapkan, nilai PPM > < 1) maka proses produksi memiliki kapabilitias kurang cukup mampu menghasilkan mutu yang diharapkan, nilai PPM < LSL terdapat 876,78 (10,21%) sampel kurang dari standard mutu yang diharapkan (USL–LSL) =55kg/cm2 proses memiliki kapabilitas hampir tidak cukup. Nilai-Z (transformasi Z) terdapat 90,65% berada >250 kg/cm2 . Probability of defect 0,83%= 0,0083 < 0,05 atau 5%, memenuhi standart kinerja mutu yang diharapkan meskipun proses produksi memiliki kapabilitas hampir tidak cukup.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

ukarst

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture

Description

U KaRsT is a journal of the civil engineering research the University of Kadiri published twice a year in April and November. First published in April 2017. U KaRsT already has both ISSN printed and online, for ISSN (Print) is 2579-4620, and ISSN (Online) is ...