Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan dan Hasil Penelitian
Vol 5, No 2 (2019): Vol. 5 No. 2 Mei 2019

PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH TERHADAP PEMAHAMAN SISWA MENGENAI HAK DAN KEWAJIBAN SISWA SEKOLAH DASAR SEBAGAI WARGA NEGARA

Prasetia, Hendra (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 May 2019

Abstract

ABSTRACTThis study aimed to research the effect of problem based learning on students' understanding of the rights and obligations of primary school students as citizenship. The type of the research was experimental research with pretest-posttest control group research design. Results of testing the hypothesis that t value obtained is equal to 5.216 and a significance value of 0.000. Thus the t value obtained is greater than t table (5.216> 2.408), while the significance value is smaller than the value of ? (0.000 <0.05). Based on these results, the hypothesis is accepted, meaning that a significant difference between problem-based learning, the students' understanding of the rights and obligations of primary school students as citizenship. Keywords: Problem Based Learning, Students Understanding, the Rights and Duties of Students. ABSTRAK                                                                                          Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model Pembelajaran berbasis masalah terhadap pemahaman siswa mengenai hak dan kewajiban siswa sekolah dasar sebagai warga negara. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian eksperimen dengan bentuk desain penelitian pretest-posttest control group design. Hasil pengujian hipotesis menjelaskan nilai t hitung yang didapat yaitu sebesar 5.216 dan nilai signifikansi sebesar 0,000, hasil pengujian hipotesis tersebut menunjukkan bahwa nilai t hitung yang didapat lebih besar dari nilai t dalam tabel (5,216>2,408) sedangkan nilai signifikansi tersebut lebih kecil dari nilai ? (0,000<0,05). Berdasarkan hasil tersebut, maka hipotesis diterima, artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara pembelajaran berbasis masalah, terhadap pemahaman siswa akan hak dan kewajiban siswa sekolah dasar sebagai warga negara. Kata Kunci : Pembelajaran Berdasarkan Masalah, Pemahaman Siswa, Hak dan kewajiban siswa.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

PD

Publisher

Subject

Education

Description

The Journal focus and scope: Research in the field of scientific concept of basic education includes mathematics, science, social studies, civics and Indonesian. ...