Jurnal Persatuan Perawat Nasional Indonesia (JPPNI)
Vol 1, No 1 (2016)

PELAYANAN HOME CARE TERHADAP TINGKAT KEMANDIRIAN KELUARGA DALAM MERAWAT ANGGOTA KELUARGA DENGAN DIABETES MELITUS TIPE 2

Lia Meilianingsih (Unknown)
Ridwan Setiawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Mar 2017

Abstract

ABSTRAKTujuan penelitian: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelayanan home careterhadap tingkat kemandirian keluarga dalam merawat anggota keluarga dengan diabetesmelitus (DM) tipe 2 di Wilayah Kerja Puskesmas Pasirkaliki, Bandung. Metode: Desain penelitianmenggunakan quasi experiment dengan pendekatan pre- post-test control group design. Sampelberjumlah 27 orang untuk kelompok perlakuan dan 27 orang untuk kelompok kontrol. Teknikpengambilan sampel secara purposive sampling. Intervensi pelayanan home care dilakukan enamkali kunjungan. Kemandirian keluarga dalam merawat anggota keluarga dengan DM tipe 2 sebelumdan sesudah diberikan pelayanan home care dilakukan dengan uji statistik T test independent dandependent. Instrumen untuk menilai kemandirian keluarga dengan kuesioner tentang kemandiriankeluarga dari Kementrian Kesehatan. Hasil: Terdapat perbedaan yang bermakna pada tingkatkemandirian keluarga dalam merawat anggota keluarga dengan DM tipe 2 sebelum dan setelahdilakukan pelayanan home care pada kelompok perlakuan (p=0,00), selanjutnya terdapat perbedaanyang bermakna juga antara kelompok kontrol dan kelompok perlakuan (p=0,00). Diskusi: Untukmencapai hasil yang maksimal perlu peningkatan pelayanan keperawatan keluarga dalam bentukHome Care secara berkesinambungan sehingga kemandirian keluarga dalam mengenal danmengatasi masalah kesehatan di keluarganya semakin meningkat. Simpulan: pelayanan homecare dapat meningkatkan kemandirian keluarga dalam merawat anggota keluarga dengan DM tipe2.Kata Kunci: diabetes melitus tipe 2, home care, kemandirian keluargaABSTRACTObjectives: This study aimed to identify the effect of home care services on the levels of independenceof family in taking care of family members with type 2 diabetes mellitus (DM) at Pasirkaliki PublicHealth Centre, Bandung. Method: This study was quasi-experimental with pre-post-test approachcontrol group design. Samples were divided into treatment group and control group, each of whichconsisted of 27 people. They were taken using purposive sampling. Home care services interventioninvolved six visits. The independence of the family in taking care of family members with type 2DM before and after home care services was analyzed using independent and dependent t test.Result: There were signifi cant differences in the levels of independence of the family in taking careof family members with type 2 DM before and after the home care services in the treatment group(p=0.00). There were also signifi cant differences between the control group and the treatment group(p 0.00). Discussion: In order to achieve maximum results, it was necessary to improve familynursing services in the form of Home Care on an ongoing basis so that the independence of thefamily in identifying and addressing family health issues would increase. Conclusion: Home careservices could improve the independence of the family in taking care of family members with type 2DM.Keywords: type 2 diabetes mellitus, home care, independence of family.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jppni

Publisher

Subject

Humanities Education Health Professions Nursing Public Health

Description

Jurnal Persatuan Perawat Nasional Indonesia (JPPNI) merupakan jurnal resmi Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI). Jurnal Persatuan Perawat Nasional Indonesia ini merupakan jurnal dengan peer-review yang diterbitkan secara berkala setiap 4 bulan sekali (April, Agustus, Desember), berfokus pada ...