Pendidikan Tata Niaga
Vol 1, No 2 (2015): Jurnal Pendidikan Bisnis dan Ekonomi

PENGARUH GAYA BELAJAR DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI SISWA KELAS XI IIS DI SMA NEGERI 7 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015/2016

-, Dewi Maulia Setyaningsih - (Unknown)
-, Mintasih Indriayu - (Unknown)
-, Salman Alfarisy Totalia - (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2016

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara gaya belajar dan minat belajar secara parsial dan simultan terhadap prestasi belajar mata pelajaran ekonomi siswa. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IIS SMA Negeri 7 Surakarta tahun ajaran 2015/2016 yang berjumlah 62 responden. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh  secara signifikan antara gaya belajar dan minat belajar secara parsial dan simultan terhadap prestasi belajar mata pelajaran ekonomi siswa kelas XI IIS di SMA Negeri 7 Surakarta. Besarnya pengaruh variabel gaya belajar dan minat belajar belajar terhadap prestasi belajar secara simultan diperoleh dari perhitungan R square sebesar 49,9%. The objective of research were to find out the effect of learning styles and learning interest simultaneously towards economic lesson achievement in XI grade in SMA Negeri 7 Surakarta academic year 2015/2016. The method used desciptive quantitative method . The sample were 62 students of XI grade in SMA Negeri 7 Surakarta academic year 2015/2016. The data collection techniques used questionnaires. The data were analyzed by using multiple regression analysis. The results showed that there was a significant positive effect of of learning styles and learning interest variables simultaneously towards economic lesson achievement in XI grade in SMA Negeri 7 Surakarta academic year 2015/2016. The magnitude of the effect of learning styles and learning interest toward economic lesson achievement simultaneously obtained from the calculation of the R- square of 49,9%.

Copyrights © 2015