Cakrawala Pendidikan
CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1994,TH.XIV

AGRESI DALAM OlAHRAGA

Bambang Priyonoadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 May 2016

Abstract

Terdapat banyak sekali faktor psikologis sosial yangmempengaruhi penampilan olahraga. Pelatih harus menyadaripengaruh-pengaruh ini _apabila mereka ingin meningkatkanpeluangnya untuk memiliki tim yang menyenangkan dan berhasil.Agresi telah menjadi persoalan penting dalam olahraga.Tingkat perilaku agresif yang dapat diterima dan dibutuhkanberbeda-beda tergantung pada tingkat pertandingan dan jenisolahraganya. Definisi agresi banyak sekali diajukan namundapat dibagi dua, yaitu periIaku yang bermotivasi gangguandan perilaku yang bermotivasi semangat.Sejumlah pandangan teoretis tentang agresi telah berkernbang.lni mencakup teod Freud, teori rangsangan melepaskandorongan dari dalam, hipotesis frustasi-agresi sertateori belajar sosial rnempunyai implikasi praktis yang sangatpenting bagi pengajaran dan pengendalian perilaku agresipada olahragawan. Kekerasan penggemar merupakan masalahyang semakin banyak timbul dalam olahraga. Pelatih memainkanperan penting dalam mengendalikan kekerasan ini danbentuk-bentuk perilaku agresif lainnya dalam olahraga.

Copyrights © 1994






Journal Info

Abbrev

cp

Publisher

Subject

Education

Description

Cakrawala Pendidikan (CP) merupakan jurnal ilmiah kependidikan. Jurnal ini menerbitkan berbagai artikel tentang kajian ilmiah dan hasil penelitian pendidikan baik dalam pengertian luas (pendidikan secara umum) maupun khusus (menunjuk pada bidang-bidang studi tertentu). Pemuatan suatu artikel ...