JUMANJI (Jurnal Masyarakat Informatika Unjani)
Vol 3 No 02 (2019): Jurnal Masyarakat Informatika Unjani

Penerapan Sistem Informasi Manajemen Perizinan Online (Simponie) Berbasis Website Dengan Menggunakan Ci Framework

Sendy Zul Friandi (Unknown)
Tubagus Angga (Unknown)
Nurul Hikmah (Unknown)
Fadjar Budiman (Unknown)
Sifa Fitria (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Oct 2019

Abstract

Pemerintah Kota Tangerang Selatan dalam melaksanakan kegiatan pelayanan publik yang secara online dan terbuka khususunya dibidang perizinan. Pada Peraturan Daerah Kota Tangerang Selatan Nomor 61 tahun 2016 tentang Kedudukan, Struktur Organisasi, Tugas, Fungsi dan Tata Kerja dibentuklah Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP). Awal mula terbentuknya DPMPTSP dimana sistem masih berjalan manual dan masih terdapati praktek pungli dilakukan oknum calo. Untuk mengurangi praktek pungli DPMPTSP melakukan terobosan baru yakni membuat sistem informasi yang berbasis website mudah dijangkau secara online dan terbuka. Untuk implementasi Sistem Informasi Manajemen Perizinan Online (SIMPONIE) tersebut, peneliti menganalisis kendala yang ada pada Dinas Penanaman Modal dan PTSP dengan beberapa Metode yang terdiri dari Metode Pengumpulan data, Metode Konsep Analisa Sistem Menggunakan SDLC (Systems Development Life Cycle) tipe Waterfall, dan Metode Rancangan Sistem Menggunakan UML (Unified Modeling Language) dan CI Framework.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jumanji

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JUMANJI merupakan singkatan Jurnal Masyarakat Informatika Unjani dengan ISSN cetak 2598-8050 dan ISSN elektronik 2598-8096. Jurnal ini juga telah terindeks Google Scholar dan PKP Index. Jurnal ini diterbitkan 2 (dua) kali dalam satu tahun pada bulan April dan Oktober. Jurnal ini berisi 8 (delapan) ...