Edumaspul: Jurnal Pendidikan
Vol 4 No 1 (2020): Edumaspul: Jurnal Pendidikan

Pengaruh Penggunaan Aplikasi Eviews Terhadap Sikap Belajar dan Kemampuan Pemecahan Masalah Statistik

Angga Hidayat (Universitas Pamulang)
Prima Sadewa (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2020

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui dan mendeskripsikan pengaruh penggunaan aplikasi Eviews terhadap sikap belajar, (2) Untuk mengetahui dan mendeskripsikan penggunaan aplikasi Eviews terhadap kemampuan pemecahan masalah statistik. Penelitian ini merupakan penelitian yang menggunakan pendekatan kuantitatif. Lebih lanjut, penelitian ini merupakan penelitian asosiatif. Teknik pengumpulan data berupa tes dan angket. Metode analisis data dalam penelitian ini adalah uji kualitas data, uji asumsi klasik, uji regresi dan uji hipotesis. Hasil dalam penelitian ini sebagai berikut:. (1) terdapat pengaruh penggunaan aplikasi Eviews terdahap sikap belajar, (2) terdapat pengaruh penggunaan aplikasi Eviews terhadap kemampuan pemecahan masalah statistik.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

maspuljr

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

Edumaspul: Jurnal Pendidikan is first published in March 2017 and covers much research in all levels of education (primary, secondary, and higher education). Edumaspul: Jurnal Pendidikan become a CrossRef Member since the year 2019. Therefore, all articles published will have a unique DOI number. ...