Performance
Vol 25 No 2 (2018): Performance

Pengaruh praktik manajemen sumber daya manusia berbasis Islam terhadap kepuasan kerja

Retno Kurniasih (Universitas Jenderal Soedirman)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2018

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh praktik MSDM berbasis Islam terhadap kepuasan kerja di sekolah Al Irsyad Al Islamiyyah Purwokerto. Sampel penelitian ini adalah 118 responden dengan menggunakan metode purposive sampling. Penelitian ini menggunakan metode survey dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Partial Least Square (PLS) dengan software SmartPLS. Berdasarkan hasil analisis, dapat disimpulakan bahwa praktik MSDM berbasis Islam berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

performance

Publisher

Subject

Education

Description

Performance is our bianually peer-reviewed journal, designed to accommodate research articles in the domain of management science. This journal has been published by Faculty of Economics and Business, Universitas Jenderal Soedirman since 2003. We invite articles in all functional area of management, ...