Jurnal Pendidikan Surya Edukasi (JPSE)
Vol 5, No 2 (2019): Jurnal Pendidikan Surya Edukasi (JPSE)

IMPLEMENTASI PENDEKATAN STUDENT ACTIVE LEARNING DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR

Nurhidayati Nurhidayati (Universitas Muhammadiyah Purworejo)



Article Info

Publish Date
26 Dec 2019

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi pendekatan Student Active Learning di SD Islam Al Syukro Ciputat Tangerang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi pendekatan Student Active Learning layak digunakan pada setiap proses pembelajaran dari mulai proses perencanaan, pelaksanaan hingga penilaian. Hasil akhir dari pelaksanaan di sekolah dapat dideskripsikan bahwa guru menjadi lebih kreatif dan siswa menjadi lebih konstruktif, selama proses pembelajaran aktivitas belajar siswa dalam kelas menjadi lebih positif. Kata kunci: Student Active Learning, pembelajaran, aktivitas belajar

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

surya

Publisher

Subject

Education Mathematics Other

Description

JURNAL PENDIDIKAN SURYA EDUKASI (JPSE) diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Muhammadiyah Purworejo sebagai media penuangan hasil penelitian bidang pendidikan. Terbit dua kali dalam setahun tiap bulan Desember dan Juni. ...