JASA Padi (Journal of Animal Science and Agronomy Panca Budi)
Vol 4 No 2 (2019): JASA PADI

PEMANFAATAN SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK DI KAMPUS UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI (UNPAB)

Sulardi (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Jan 2020

Abstract

Pengabdian Masyarakat dengan Pemanfaatan Sampah Organik dan Anorganik di Universitas Pembangunan Panca Budi Medan pada tahun 2019. Tujuan dari pelaksanaan pengabdian masyarakat adalah mendiskripsikan cara mengatasi sampah rumah tangga yang mencemari lingkungan diubah menjadi pupuk organik. Target khusus pengabdian masyarakat ini adalah memanfaatkan limbah rumah tangga yang tersedia sepanjang waktu yang dianggap sebagai sampah yang mencemari lingkungan diolah menjadi bahan organik yang dapat digunakan sebagai pupuk organik, sehingga dengan kegiatan pengabdian masyarakat ini menjadi solusi mengatasi pencemaran lingkungan dan pemupukan tanaman pekarangan /tanaman hias bahkan tanaman pertanian lainnya. Pupuk organik yang dihasilkan dapat mengurangi biaya pemupukan tanaman dan sekali gus mengatasi pencemaran lingkungan yang lama dibiarkan berserak dan bahkan ada yang dibuang dijalanan. Metode pelaksanaan pengabdian masyarakat berupa ceramah, diskusi, praktek langsung sistem pengumpulan limbah rumah tangga dan pembuatan pupuk organik sebagai penyubur tanah.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jasapadi

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Immunology & microbiology Public Health

Description

Jurnal Peternakan-Agroekoteknologi merupakan jurnal yang menyajikan artikel hasil penelitian, analisis kebijakan dan review yang berhubungan dengan peternakan,budidaya tanaman serta social Ekonomi dalam arti luas yang belum pernah dipublikasikan di media lain. Jurnal diterbitkan dua kali dalam ...