Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem Informasi
JUTISI Vol. 9, No. 1, April 2020

Rancang Bangun Aplikasi Elektronik Koperasi Indonesia (E-Koin) Berbasis Mobile

I Made Agus Artawan (STMIK Primakara)
Ni Made Estiyanti (STMIK Primakara)
I Gusti Lanang Agung Raditya Putra (STMIK Primakara)
A.A.Istri Ita Paramitha (STMIK Primakara)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2020

Abstract

Abstrak. Beberapa Koperasi yang ada di Bali saat ini belum maksimal mendata anggotanya secara sitematis, melaporkan arus kas, neraca, dan sisa hasil usaha, sehingga berpotensi membuat celah untuk beberapa oknum melakukan tindak penggelapan uang atau korupsi sehingga koperasi lambat laun akan mengalami kebangkrutan. Artikel ini menyajikan sebuah model aplikasi Elektronik Koperasi Indonesia berbasis mobile. Aplikasi ini memiliki beberapa fitur diantarnya, mengelola data anggota, data simpan pinjam pelaporan berupa alur Kas, Neraca dan Rugi-Laba, dengan tambahan laporan melalui aplikasi mobile untuk anggota. Pengembangan sistem dilakukan dengan mengadopsi beberapa tahapan pada model pengembangan waterfall. Hasil uji Fungsionalitas menunjukkan bahwa sistem yang dibangun dapat digunakan untuk memanipulasi data simpan pinjam, dan menyajikan laporan berupa arus kas, neraca, sisa hasil usaha dan laporan keuangan melalui aplikasi berbasis mobile kepada anggota secara real time. Kata Kunci: Aplikasi berbasis Mobile, Koperasi Simpan Pinjam, Laporan Keuangan Abstract. Some of the existing Koperasi in Bali are not yet optimally registering members, cash flow reports, transfers and residual operating results, making it easier to make excavations for a number of people conducting money or negotiations in order to increase Koperasi and eventually bankruptcy. This article presents a mobile-based Indonesian Electronic Koperasi application model. This application has several features that are delivered, manage member data, savings and loan reporting data containing Cash, Balance Sheet and income statement, with additional reports through the mobile application for members. System development is carried out with several stages in the waterfall development model. The test results of the functionality of the application system that was built showed that the system that was built could be used to manipulate savings and loan data, and present cash flow reports, manage, store operating results and financial reports through mobile-based applications to members in real time. Keywords: Mobile-based applications, Savings and Loans Koperasi, Financial Reports

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jutisi

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem Informasi adalah Jurnal Ilmiah bidang Teknik Informatika dan Sistem Informasi yang diterbitkan secara periodik tiga nomor dalam satu tahun, yaitu pada bulan April, Agustus dan Desember. Redaksi Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem ...