FOKUS : Kajian Bimbingan dan Konseling dalam Pendidikan
Vol 3, No 1 (2020): Vol 3, No 1 Januari 2020

LAYANAN BIMBINGAN PRIBADI PADA SISWA SMA NEGERI 4 CIMAHI YANG MEMILIKI CITRA TUBUH RENDAH

Riska Hidayat (IKIP SIliwangi)
Siti Julaeha (IKIP Siliwangi)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2020

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui efektifitas layanan bimbingan pribadi untuk siswa yang memiliki citra tubuh yang rendah. Metode yang digunakan yaitu metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Sampel penelitiannya yaitu dua siswa kelas X SMA Negeri 4 Cimahi yang memiliki citra tubuh yang rendah. Teknik pengkumpulan data dengan  yaitu menggunakan teknik wawancara dan observasi. Berdasarkan hasil wawancara dan observasi diperoleh kesimpulan bahwa layanan bimbingan pribadi pada dua siswa yang memiliki citra tubuh yang rendah cukup efektif dan memberikan dampak positif yang cukup signifikan. Kata kunci: Kecemasan, Bimbingan Pribadi.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

fokus

Publisher

Subject

Education Environmental Science Public Health Social Sciences Other

Description

Fokus publishes original research or theoretical papers about teaching and learning in Guidance and Counseling study program of IKIP Siliwangi Bandung on current science issues, namely: Guidance and Counseling educator in elementary, secondary and high school level. Guidance and Counseling observers ...