Jurnal Layanan Masyarakat (Journal of Public Service)
Vol. 2 No. 2 (2018): Jurnal Layanan Masyarakat

PENINGKATAN KESEHATAN MASYARAKAT MELALUI PENGETAHUAN PENYAKIT ZOONOSIS DI KECAMATAN KEPOHBARU KABUPATEN BOJONEGORO

Oky Setyo Widodo (Universitas Airlangga)
Sunaryo Hadi Warsito (Universitas Airlangga)
Shelly Wulandari (Universitas Airlangga)



Article Info

Publish Date
10 Jun 2020

Abstract

The main objective in this community service activity is to improve the insight of the people in Kepohbaru Bojonegoro sub-district about zoonotic diseases. The hope is that with the increasing knowledge of citizens, the level of public health in general can be better. The implementation method that will be used in this community service program is counseling and discussion. The purpose of counseling conducted to the community is to provide a general description of zoonotic diseases and then conduct an in-depth discussion about the clinical symptoms, handling, prevention and treatment of zoonotic diseases. After the activity is completed, monitoring will be carried out through the transfer of students of BBM KKN Universitas Airlangga.AbstrakTujuan utama dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah dapat meningkatkan wawasan masyarakat di Kecamatan Kepohbaru Bojonegoro tentang penyakit zoonosis. Harapannya dengan bertambahnya pengetahuan warga, maka tingkat kesehatan masyarakat secara umum bias menjadi lebih baik. Metode pelaksanaan yang akan digunakan dalam program pengabdian masyarakat ini adalah penyuluhan dan diskusi. Tujuan dari penyuluhan yang dilakukan kepada warga masyarakat adalah memberikan gambaran umum tentang penyakit zoonosis dan selanjutnya dilakukan diskusi yang mendalam tentang gejala klinis, penanganan, pencegahan, dan pengobatan penyakit zoonosis. Setelah kegiatan selesai, akan dilakukan monitoring melalui penerjunan mahasiswa KKN BBM Universitas Airlangga.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jlm

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Environmental Science Social Sciences Other

Description

Jurnal Layanan Masyarakat (Journal of Public Service) (p-ISSN: 2580-8680 , e-ISSN: 2722-239X) is a scientific journal that publishes articles of community service from the application of various scientific disciplines. The purpose of this journal publication is to disseminate the results of ...