JURNAL EVALUASI PENDIDIKAN
Vol 11 No 1 (2020): JURNAL EVALUASI PENDIDIKAN

EVALUASI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS DI EF “ENGLISH FIRST” BANDAR LAMPUNG

Khoirun Nisaa Arnoi (Unknown)
Dwiyanto Djoko Pranowo (Universitas Negeri Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
03 Jun 2020

Abstract

Dalam artikel ini penulis akan mencoba mengevaluasi program pembelajaran bahasa inggris di salah satu lembaga bahasa inggris English First (EF) yang ada di Bandar Lampung. Penulis tidak akan mengevaluasi semua aspek dalam evaluasi pendidikan, namun hanya akan mengevaluasi beberapa aspek saja, seperti kurikulum (materi pelajaran), metode dalam belajar dan mengajar, teknik penilaian (evaluasi pembelajaran), dan media pembelajaran. Kesimpulan dalam penelitian ini : 1) kurikulum (materi pelajaran), dalam hal kurikulum (materi pembelajaran) yang diterapkan melalui lesson plan sudah baik karena EF mempunyai silabus yang disesuaikan dengan kebutuhan siswa, 2) metode dalam belajar dan mengajar, dalam hal metode dalam proses pembelajaran bahasa Inggris di EF sudah sangat bervariasi, 3) evaluasi pembelajaran, dalam hal evaluasi pembelajaran bahasa Inggris di EF sudah sangat baik dan sesuai dengan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai, dan yang terakhir 4) media pembelajaran, dalam hal media apa saja yang digunakan dalam proses pembelajaran sudah sangat bervariasi.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jep

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics

Description

JEP is the acronym of Jurnal Evaluasi Pendidikan. JEP is a national and international journal published two times in a year (March and October). It specializes in Instrument Development, Evaluation of Educational Programs, Assessment and Measurement in education. This journal is intended to ...