jurnal Teknik Industri - Unisi
Vol. 3 No. 1 (2019): JUTI-unisi

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT KONSUMEN TERHADAP JASA SERVICE HANPHONE PADA MY PONSEL

Rika Miranda Gustiani (Universitas Islam Indragiri)
Khairul Ihwan (Universitas Islam Indragiri)



Article Info

Publish Date
03 Sep 2019

Abstract

Pada era saat ini komunikasi sangat berperan penting dalam kehidupan manusia seiring akan perkembangan teknologi yang sangat pesat terjadi sehingga dapat memudahkan dalam berkomunikasi yang mana pada pada zaman dulunya komunikasi jarak jauh membutuhkan waktu yang sangat susah yang di lakukan melalui surat, dengan adanya teknologi segala kegiatan di ringkas semudah mungkin seperti Handphone (Hp) yang mana dahulunya menggunakan surat dengan adanya handphone maka maka surat berubah menjadi SMS yang bisa mengirim pesan dengan seketika.Saat ini handphonebukanlah suatu hal yangdianggap mewah atau tidak langka lagi. Handphonesekarangsudah menjadi kebutuhanpokok masyarakat Indonesia. Karena mereka merasa semua bisa dilakukan dengan menggunakan Handphone tanpa kerjasama atau bantuan orang lain.Dengan meningkatnya pemakaian dan kebutuhan Ponsel di seluruh kalangan masyarakat sehingga muncul bermacam-macam masalah pada saat pemakaian sehari-hari. Ponsel adalah sebuah perangkat Elektronika yang bekerja dengan didukung oleh sebuah System yang dapat menjalankan Ponsel tersebut.Dengan adanya Rangkaian Elektronika dan System yang mengatur bekerjanya Ponsel, maka ilmu tentang perbaikan di bagi menjadi Ilmu Hardware yaitu perangkat keras dan Ilmu Software sebagai Perangkat lunaknya. Namun bagi seorang teknisi handphone haruslah memiliki kemampuan dalam mereparasi sebuah perangkat handphone secara hardware maupun software, sebab kedua elemen ini tidak dapat dipisahkan.Keadaan persaingan jasa reparasi sangat terasa sekali , persaingan ini dapat dilihat dari jumlah unit handphone yang direparasi dan masyarakat yang menggunakan jasa ini.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

juti

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Energy Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Jurnal Teknik Industri - UNISI (JUTI-UNISI) merupakan wadah bagi seluruh civitas akademika dibidang keilmuan sistem dan manajemen Industri, Frekuensi terbit dua kali dalam satu tahun (Mei dan Desember), dikelola oleh Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Islam Indragiri Tembilahan. Redaksi ...