Visipena
Vol 8 No 2 (2017)

ANALISIS KESALAHAN BERBAHASA INDONESIA SECARA SINTAKTIS DALAM PROSES DISKUSI SISWA KELAS IV SDN MIRI

Gio Mohamad Johan (STKIP Bina Bangsa Getsempena Banda Aceh)
Yusrawati JR Simatupang (STKIP Bina Bangsa Getsempena)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2017

Abstract

This research is motivated by an Indonesian language mistake done by elementary school students, especially in the discussion process of fourth grade students of SDN Miri. This study aims to identify the various syntactical errors that occur in the process of student discussion. Methods in this study using qualitative descriptive method with the subject of fourth grade students of SDN Miri. Analytical technique used is technique of error analysis of language. The results of this study found that there are errors in Indonesian language in the process of discussion of fourth grade students of SDN Miri in the field of phrases and sentences. Abstrak Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kesalahan berbahasa Indonesia yang dilakukan oleh siswa sekolah dasar, khususnya dalam proses diskusi siswa kelas IV SDN Miri. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi beragam kesalahan sintaksis yang terjadi dalam proses diskusi siswa. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan subjek penelitian siswa kelas IV SDN Miri. Teknik analisis yang digunakan yakni teknik analisis kesalahan berbahasa. Hasil dari penelitian ini ditemukan bahwa terdapat kesalahan berbahasa Indonesia dalam proses diskusi siswa kelas IV SDN Miri pada bidang frasa dan kalimat. Kata kunci: Kesalahan Berbahasa, Sintaktis, Diskusi

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

visipena

Publisher

Subject

Education

Description

Articles to be published on Visipena should follow the focus and scope of this journal. The scope of this journal is ...